Universitas Borneo adalah PTN yang ada di kota Tarakan Kalimantan Timur, tepatnya di Jl. Amal Lama No.1. Universitas Borneo ini menyelenggarakan pendidikan Strata 1 atau S1 dengan ada 6 Fakultas 14 Program Studi.
Kemudian Fasilitas yang ada di kampus ini cukup lengkap seperti internet akses dan rusunawa-pun ada. Universitas Borneo menempati urutan terbaik ke-116 secara nasional.
Website kampus www.borneo.ac.id
Tidak ada komentar:
Posting Komentar